Chapter 7 REG – Training Mikrotik Certified Network Associate (MTCNA)

Untuk meningkatkan kompetensi serta membekali calon lulusan Program Studi Manajemen Informatika Politeknik Negeri Lampung dalam menghadapi era Masyarakat Ekonmi Asean (MEA), MikroTik Academy Polinela akan mengadakan Training dan Sertifikasi MikroTik Certified Network Associate (MTCNA). Bagi mahasiswa Program Studi Manajemen Informatika Semester Akhir yang berminat mengikuti kegiatan ini dapat melakukan registrasi pada pada link berikut. Jadwal pelaksanaan kegiatan akan diupdate pada website ini. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi [email protected] atau datang langsung ke Laboratorium Jaringan Komputer Politeknik Negeri Lampung.

Posted in Reguler and tagged , , , , , , , , , , , , .